KUNJUNGAN KERJA KOMISI D DPRD KAB. DEMAK KE KAB. GRESIK

Standard Post with Gallery

Selasa, 21 Januari 2020, dalam rangka  memperoleh informasi dan wawasan terkait Program Pendidikan dan Ketenagakerjaan, Komisi D DPRD Kabupaten Demak melakukan kunjungan kerja ke DPRD Kabupaten Gresik. Kunjungan kerja dipimpin oleh Sekretaris Komisi D DPRD Kabupaten Demak H. Faozan, S.H. Dalam kunjungan tersebut diterima oleh Nanang Sugiharto, S.E, selaku Ka.Sub.Bag. Perlengkapan, Rumah Tangga dan Aset yang berlangsung di Ruang Rapat Pimpinan.

Share this Post:

Berita Terkait